Cari Kompor Listrik Murah dan Berkualitas? Ini Solusinya!

stove-1728509_960_720

Kecanggihan teknologi saat ini semakin terasa, tidak hanya dalam hal komunikasi, teknologi juga berkembang pada berbagai aktivitas rumah tangga, memasak salah satunya. Sebagai masyarakat dengan makanan utama nasi, menu ini tentu menjadi pokok pertama yang harus diperhatikan.

Memasak nasi menjadi ritual yang sangat penting. Untuk menghasilkan nasi yang enak, maka diperlukan proses memasak yang lama, dan tentu menghabiskan banyak bahan bakar. Namun, dengan adanya perkembangan teknologi, kini memasak nasi dapat dilakukan hanya dengan satu jari, yaitu dengan bantuan Rice cooker. Benda ini menjadi alat bantu memasak yang hampir ditemukan di setiap rumah.

Kecanggihan teknologi pun tak berhenti disitu. Kini ada pula kompor bertenaga listrik yang tidak menggunakan bahan bakar. Kompor listrik sudah banyak beredar di pasaran. Karena penggunaannya yang mudah,  banyak ibu-ibu yang beralih kesini loh. Ngomong-ngomong kompor listrik, salah satu produk yang berkualitas adalah kompor listrik Maspion, harganya pun terjangkau dan gak bikin kantong jebol 🙂

Kelangkaan penjualan gas akhir-akhir ini memang bukan hal yang baru lagi, khususnya tabung-tabung kecil. Jika dilihat, naiknya angka penggunaan kompor gas juga cukup tinggi. Bukan hanya untuk kebutuhan rumah tangga biasa saja, melainkan juga digunakan oleh para pelaku bisnis kuliner. Namun dengan inovasi terbaru kompor listrik, kamu tak perlu mengkhawatirkan kelangkaan gas tersebut, karena sumber penggunaannya berasal dari tenaga listrik yang selalu ada kapanpun.

Maspion menjadi salah satu brand alat-alat rumah tangga dari Indonesia ini terbilang murah meriah, termasuk untuk harga kompor listriknya. Produknya juga dikenal sangat berkualitas, bukan hanya kompor, namun beberapa sarana elektronik rumah tangga lain seperti setrika, hingga rice cooker. Namun tentunya banyak diantara konsumen yang masih awam dengan jenis kompor listrik ini, berikut ada beberapa hal yang harus diketahui, yaitu:

  1. Tidak mengeluarkan api

Satu hal yang unik dari kompor ini adalah tanpa api, sehingga dalam penggunaannya sudah pasti kamu tak akan melihat api sedikitpun, lalu apakah hasil masalah bisa matang? Faktanya memang demikian, meskipun tanpa api, namun ada panas yang dikeluarkan sehingga apapun yang kamu masak tetap bisa matang.

  1. Tenaganya powerful

Seberapa lama waktu yang kamu butuhkan untuk bisa mendidih kan air dengan menggunakan kompor gas atau bahkan tungku? Bisa sampai beberapa menit bukan, lalu bagaimana dengan kompor listrik ini? Faktanya tenaga yang digunakan berkali-kali lipat jauh lebih tinggi, sehingga hasil panas yang dikeluarkan juga lebih cepat dalam mendidih kan air.

  1. Bisa digunakan untuk mengatur suhu secara lebih mudah

Tak jauh berbeda dengan penggunaan kompor gas yang bisa dikecilkan atau dibesarkan, maka kompor yang satu ini juga demikian, pengaturan suhu akan jauh lebih mudah dilakukan, meskipun tanpa keluar api dari kompor.

  1. Tak ada panas yang dikeluarkan dari badan kompor

Dalam jangka penggunaan 10 menit kompor gas tentunya badan dari kompor sudah mulai terasa panas, tak heran jika suasana dapur setiap waktu juga selalu bisa membuat kamu menjadi berkeringat. Tetapi jenis kompor listrik ini berbeda, suhu yang ada di sekitarnya tak akan mengalami perubahan, hanya pada bagian yang mengeluarkan panas saja, sehingga aktivitas memasak juga jauh lebih nyaman.

  1. Ditawarkan dalam pilihan tungku yang bervariatif

Jika dalam penggunaan kompor gas kamu dapatkan banyak pilihan tungku, mulai dari 1 hingga 4 buah, maka pada kompor ini juga tak jauh berbeda. Bukan alasan aktivitas memasak menjadi kian lambat dengan adanya pilihan yang kian beragam tersebut.

Cari dulu harga kompor listrik Maspion terjangkau sebelumnya, dan kamu bisa banding-bandingkan terlebih dahulu tawaran harganya. Tak masalah keluar uang lebih mahal di awal namun dalam penggunaannya jauh lebih hemat. Selamat memilih gaes!

Print

 

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s